Rincian Aduan : LGWP95007485

Selesai Public

KABUPATEN MAGELANG, 13 Feb 2017

Dokter spesialis jantung di rsu magelang hanya satu, sementara pasien poli jantung sehari ada lebih dari 50,di tambah sistem antrian nya kacau, saya mendapat antrian 17 antri sampai jam stgh 3 belum mendapat giliran karena sering di lompati pasien yg di dahulukan, padahal saya dan beberapa pengantri yg mengambil nomer antri sejak jam 5 pagi. Mohon di cek pak rsud tidar magelang

0 Orang Menandai Aduan Ini