Rincian Aduan : LGWP85067612

Selesai Public

KABUPATEN SUKOHARJO, 26 Aug 2021

Assalamualaikum Yg kami hormati pak gubernur Laporan Saya warga Sukoharjo seorang petani. Berhubung saluran yg dr dam colo timur Nguter, tgl 1 Oktober mau dimatikan aliran air ya. Sementara sawah kami sangat membutuhkan air sampai akhir Oktober. Mohon dengan sangat untuk penghentian aliran air irigasi ditiadakan. Dan yg berwenang untuk merubah itu BBWS BS solo. Semoga BPK sudi berkoordinasi dengan bbws bs. Untuk meniadakan penghentian aliran air irigasi tgl 1 oktober. Karena kami sangat membutuhkan air irigasi demi kelangsungan hidup padi yg kami tanam & kelangsungan hidup keluarga² petani di daerah kami di masa pandemi ini Terima kasih wassallamuallaikum

0 Orang Menandai Aduan Ini