Detail Aduan
Rincian Aduan : LGWP78495822
Verifikasi
Public
KABUPATEN JEPARA, 08 May 2020
jl.RT06/02 desa tunggul tengah kec.nalumsari kab.jepara pak mohon ijin saya bertanya, kenapa pemdes didesa kami masih saja salah dalam pendataan penerima bantuan dampak covid 19. apa bisa disidak lanjut bpk ??
Disposisi
Jumat, 08 Mei 2020 - 17:22 WIB
Admin Gubernuran
Laporan telah diteruskan ke DINAS SOSIAL
Verifikasi
Senin, 11 Mei 2020 - 10:44 WIB
DINAS SOSIAL
Monggo saat ini sedang dalam pendataan dinsos kab kota dan provinsi dan kemensos. Bantuan Belum semua di laksanaan pendistribusian. Dilaksanakan secara bertahap
Dampak Covid 19 yang didata semua yg terdampak hingga yang sudah tidak memiliki penghasilan
data itu belum semua itu data untuk bansos APBD prov dan kab, masih ada bansos kemensos bagi yg masuk BDT/DTKS, masih ada bansos BLTDD, ada Kartu Prakerja dll
Bansos Salah sasaran dapat di laporkan nama dan alamat untuk cek data dan lokasi ke hotline 0821 3403 3531