Rincian Aduan : LGWP77341305

Selesai Public

KOTA SEMARANG, 19 Mar 2021

Kepada Gubernur Jawa Tengah, Bapak Ganjar Pranowo beserta jajarannya, saya ucapkan terimakasih atas dedikasi dan pengabdiannya dalam melayani masyarakat, semoga kedepan mampu memberikan yang terbaik dalam membangun Jawa Tengah.

0 Orang Menandai Aduan Ini