Detail Aduan
Rincian Aduan : LGWP74571852
KABUPATEN KUDUS, 12 May 2020
Selamat pagi bapak ganjar Pranowo yang terhormat ,, sebelumnya saya minta maaf kalau ada salah pengucapan ,, dari saya , saya Cuma mau minta tolong ke bapak ,, Dipademi virus Corona ini saya sangat bingung bapak , saya diberhentikan kerja dari pabrik , saya coba usaha jualan keliling kampung 2 ditutup ,, lha kalau saya harus berdiam diri dirumah ,, anak dan istri saya makan apa bapak ,, maaf sebetulnya saya Cuma mau bertanya apakah ada bantuan dari pemerintah atau tidak ,, Terus kapan lockdown ini berakhir ,, maaf pak ganjar saya Cuma mau megungkapkan apa yang saya rasakan ,, mohon di balas pesan saya ya pak dan maaf kalau saya lancang mengucapkan kata-kata seperti ini ke bapak..
Disposisi
Selasa, 12 Mei 2020 - 10:07 WIB
Admin Gubernuran
Verifikasi
Rabu, 13 Mei 2020 - 15:50 WIB
DINAS SOSIAL