Detail Aduan
Rincian Aduan : LGWP57993019
KABUPATEN DEMAK, 10 Jul 2020
Mohon pendata'an ulang bantuan pemerintah tentang bantuan PKH dan bantuan pangan...tiap bulan..semua salah sasaran...jelas orang mampu dan serba ada kenapa dapat bantuan..sedangkan orang tak mampu malah gak dapat..mohon pak gubernur meninjau sendiri di desa tlogorejo RT 04/RW01..mohon di tindak lanjuti pak..banyak masyarakat yg mengeluh karna ini...semua salah sasaran..trimakasih
Disposisi
Minggu, 12 Juli 2020 - 19:33 WIB
Admin Gubernuran
Verifikasi
Senin, 13 Juli 2020 - 08:07 WIB
Kabupaten Demak
Progress
Senin, 13 Juli 2020 - 08:13 WIB
Kabupaten Demak
Selesai
Selasa, 14 Juli 2020 - 17:35 WIB
Kabupaten Demak
Terimkasih atas saran dan masukannya berkaitan Bantuan Pkh yang menjadi aduan di desa Tlogorejo...pada dasarnya dari pemdes Tlogorejo sudah melakukan Musdes penerima bantuan" di desa yang melibatkan rt rw dan bpd dan berkaitan data penerima PKH kami sudh melakukan musdes pemutakhiran data dengan tujuan agar penerima bisa tepat sasaran namun penerima bantuan PKH masih merujuk pada data DTKS tahun 2015 dan semoga untuk kedepanya data pemutakhiran DTKS kami bisa digunkan untuk update penerima" sangat membutuhkan ..