Detail Aduan
Rincian Aduan : LGWP52393630
KABUPATEN JEPARA, 03 Aug 2019
Pak Ganjar, apakah yang dapat bantuan bedah rumah kepala keluarganya harus masih produktif? karena rumah kayu + dinding anyaman bambu punya bapak saya di tanyakan ke kades Balong Rt 001/Rw 001, Kec. kembang, kab. jepara, apakah tidak bissa dapat edah rumah, kades jawab seperti itu. tiang rumah sampai di makan serangga hampir habis. waktu itu 1 rmadi huni : bapak, ibu, 1 kakak perempuan & 2 anaknya. kakakku jadi tulang punggung keluarga. karena bapak saya 1 bulan hanya dapat uang pensiun kurang lebih Rp.175.000,-. ibu ada warung sembako kecil. kalau di pikir kan sulit untk bisa perbaiki rumah. dan maret 2019 kemarin kakak meninggal akibat kanker payudara yang di derita hampir 4 th. sekarang rumah orang tuaku di perbaiki dengan uang tunjangan kematian dari perusahaan kakak dulu bekerja. kakak dul kerja di KAMPOENG DJATI daerah jalan ke perumahan Genuk Indah - Semarang. Sugguh miris. saya tunggu responnya. terima kasih
Disposisi
Senin, 05 Agustus 2019 - 11:19 WIB
Admin Gubernuran
Verifikasi
Selasa, 06 Agustus 2019 - 07:27 WIB
DINAS PERUMAHAN RAKYAT DAN KAWASAN PERMUKIMAN
Progress
Rabu, 07 Agustus 2019 - 06:51 WIB
DINAS PERUMAHAN RAKYAT DAN KAWASAN PERMUKIMAN
Selesai
Rabu, 07 Agustus 2019 - 06:54 WIB
DINAS PERUMAHAN RAKYAT DAN KAWASAN PERMUKIMAN