Rincian Aduan : LGWP33985303

Selesai Public

KABUPATEN GROBOGAN, 10 Feb 2021

Maaf pak gub, mau lapor ini saya punya motor dengan no.pol H. 3774 .QQ saya berniat baik untuk bayar pajak sekalian cabut berkas dan itu berhasil setelah saya masukkan ke Samsat groboga teryata motor saya beda dengan yang ada di berkas, kalau dari analisa petugas Samsat, dulu mungkin no.pol.nya itu ketuker dengan H.3772.QQ karena no.rangka n no.mesin motor yang saya bawa cocok.nya dengan H.3772.QQ jadi solusinya bagaimana pak?...Saya sudah muter2 di penjual2 motor dan memantau di penjualan online tidak ketemu juga. Mohon solusinya karena biaya pajak dan cabut berkas juga sudah masuk dan ketika saya konfirmasi ke petugas Samsat iya cuma suruh nyoba tanya bapak a,b, atau c. Terimakasih

0 Orang Menandai Aduan Ini