Detail Aduan
Rincian Aduan : LGWP31890011
KABUPATEN PEMALANG, 09 Jan 2021
Bank Jateng Kajen Pekalongan diduga memberikan dana KUR untuk pembelian 2 ruko di kawasan real estate Grand Comal Residence kepada nasabah Felyciano Dekasanjaya. Hal ini tidak sesuai dengan tujuan program KUR. Informasi ini bisa ditelusuri lewat sales propertinya, karena sales tsb yg mengarahkan pembeli untuk pakai KUR dalam pembelian rukonya. Dalam waktu beberapa bulan ke depan sales tsb juga akan bekerja sama lagi dengan Bank Jateng Kajen Pekalongan untuk memberikan KUR lagi kepada nasabah Wilianto Abraham dan Sholati dalam pembelian ruko di real estate yang sama.
Disposisi
Sabtu, 09 Januari 2021 - 09:52 WIB
Verifikasi
Sabtu, 09 Januari 2021 - 10:54 WIB
BANK JATENG
Progress
Senin, 11 Januari 2021 - 15:10 WIB
BANK JATENG
Selesai
Selasa, 12 Januari 2021 - 10:08 WIB
BANK JATENG