Rincian Aduan : LGWP31090051

Selesai Public

KABUPATEN MAGELANG, 03 Jan 2021

Assalamualaikum tolong saya punya 2 jamsostek tenaga kerja, yg satu sudah berhenti 13 thn dan satunya 10 thn mau saya carikan kenapa dipersulit yang satu kurang syarat pengalaman kerja sudah saya minta tetapi perusahaan sudah enggan memberikan yang satunya salah data di jamsostek suruh minta stample ke perusahaan sudah saya lakukan dan sudah saya kasih kan ke kantor jamsostek tetapi tidak ada kejelasannya.... Apakah sesulit ini mau mengambil uang saya sendiri yang dahulu dipotong dari gaji mau saya cairkan karena untk memenuhi kebutuhan sehari2 mohon bantuannya....

0 Orang Menandai Aduan Ini