Rincian Aduan : LGWA98416007

Verifikasi Public

KOTA SEMARANG, 08 Jun 2021

Alamat: Kabupaten KotaSemarang, Kecamatan Ngaliyan, Kelurahan Bringin Laporan: Yth.Pak Gub.Jateng sesuai slogan Pak Gub mboten korupsi mboten ngapusi sedangkan di lingkungan Dinas Pendidikan Prov.Jateng yakni SMA/SMK NEGERI di KOTA SEMARANG masih banyak korupsi. terutama saat PPDB,PPDB tahun lalu tahub 2020 SMA/SMK NEGERI DI KOTA SEMARANG sangat amat mendiskriminasi siswa dan korupsi karena saat PPDB SEKOLAH BAIK SMA/SMK mematok harga kain seragam sekolah hingga 2 juta rupiah lebih dan masih berupa kain,kalau beli di luar bahannya bagus dan sudah jadi saja tidak sampai 1 juta sedangkan di sekolahan negeri yg milik Pemerintah dan disubsidi pemerintah masak harga seragam yang hanya masih berupa kain dan bahan kainnya jelek harganya hingga dua juta lebih/2 juta lebih belum lagi biaya menjahitnya hingga ratusan ribu. padahal sekolah negeri utk yg tdk mampu dan milik pemerintah masak orang tua dan siswa dicekik hingga harga jutaan,apalagi ini masih zaman susah pak ini masih pandemi covid 19 banyak orang tua diphk suruh bayar 2 juta lebih gak sanggup apalagi ini masih pandemi kan masih sekolah online jdi seragam mungkin bisa ditunsa dulu,nah harapan kami ortu dan murid agar di PPDB SMA/SMK SMA SMK se Kota Semarang TAHUN INI DITAHUN 2021 agar harga seragamnya jangan seperti tahun lalu jangan sampai 1 juta apalagi 2 juta seperti tahun lalu 2 juta lebih itu sangat memberatkan,toh ini masih pandemi seragam jarang dipakai tolong rakyat diperhatikan padahal sekolah sudah digaji dan diberi anggaran besar oleh pemerintah .mohon agar PPDB SMA SMK NEGERI DI KOTA SEMARANG TAHUN INI TAHUN 2021 AGAR HARGA KAIN SERAGAM JANGAN MELEJIT JANGAN SAMPAI HARGA 1 JUTA BAHKAN JANGAN SAMPAI 2 JUTA RAKYAT MENJERIT PAK DENGAN HARGA TERSEBUT. MATUR SEMBAH NUWUN PAK GUBERNUR

0 Orang Menandai Aduan Ini