Detail Aduan

Lihat detail lengkap aduan LGTW57348771

Rincian Aduan

LGTW57348771

Selesai Public

Lampiran

KABUPATEN BREBES
06 Oct 2020
0 ditandai
Sekelas RSUD tidak melaksanakan protokel kesehatan JAGA JARAK? @ganjarpranowo @dinkesbrebeskab

Disposisi

Selasa, 06 Oktober 2020 - 09:05 WIB

Admin Gubernuran

Laporan telah diteruskan ke Kabupaten Brebes

Verifikasi

Selasa, 06 Oktober 2020 - 09:47 WIB

Kabupaten Brebes

Laporan diterima.

Selesai

Selasa, 06 Oktober 2020 - 16:01 WIB

Kabupaten Brebes

Hasil kroscek ke pihak RSUD Bumiayu dapat diampaikan bahwa protokol kesehatan sudah disosialisasikan pada saat antri baris pendaftaran oleh security dan berlaku rutin.  Untuk  jaga jarak pasien diminta mengisi daftar nomor baris utk pendaftaran sehingga tidak terjadi kerumunan. 15 menit sebelum mengambil no antrian Security rutin menginstruksikan protokol kesehatan utk pasien yang akan mendaftar yaitu cuci tangan / dengan hand sanitizer,  menggunakan masker dan jaga jarak