Detail Aduan
Rincian Aduan : LGTW25372201
Verifikasi
Public
KABUPATEN PEMALANG, 12 Dec 2019
Mohon di tindak lanjuti pa gubernur @ganjarpranowo jalan raya menuju arah wisata OW GUCI dr arah MOGA PEMALANG SAMPAI DESA TUWEL KEC. BOJONG KAB. TEGAL minim penerangan,soalnya jalur itu juga jalur ke kawasan wisata OW GUCI.
Disposisi
Jumat, 13 Desember 2019 - 10:58 WIB
Laporan telah diteruskan ke Kabupaten Pemalang
Verifikasi
Kamis, 09 Januari 2020 - 15:02 WIB
Kabupaten Pemalang
Terima kasih aduan, saran dan masukannya. Sehubungan dengan telah terintegrasinya penanganan pengaduan masyarakat Kabupaten Pemalang dengan sistem penanganan pengaduan nasional LAPOR-SP4N, silahkan bisa menyampaikan aduannya melalui SMS ke 1708 format : halobupati isi aduan, web lapor.go.id dan twitter dg tagar #halobupati