Rincian Aduan : LGSM82101512

Selesai Public

KOTA SEMARANG, 01 Jan 2017

Selamat pagi pak ganjar, pak apakah tidak ada solusi untuk menangani rob di desa kami, pasirsari, pekalongan. Sudah sebulan desa kami terendam air, rumah juga ikut terendam air, lihatlah kemari pak. Walikota kami tidak pernah meninjau desa kami. Setiap ada hujan air selalu menggenang ditambah lagi air rob

0 Orang Menandai Aduan Ini