Detail Aduan

Lihat detail lengkap aduan LGSM71826957

Rincian Aduan

LGSM71826957

Selesai Public
KABUPATEN PURWOREJO
25 Mar 2018
0 ditandai
Malam pak ganjar. saya rina di kec.grabag,kab. purworejo,jateng. baru saja saya untuk yang ke 3 kalinya,main ke Kyai Langgeng magelang.saya prihatin dengan kondisi dan tempat tinggal satwa di Kyai Langgeng tersebut.sungguh amat memprihatinkan. apa tidak sebaiknya berada dikebun binatang saja pak,agar ada yang merawatnya secara layak? soalnya tadi saya kasih makan pisang ke kera hitam yang cuma sendirian,kera tersebut menangis ketika menerima makanan tersebut.pernah 1x saya liat kera tersebut stres.kasian sekali.. mohon untuk ditinjau ke lokasi Taman Kyai Langgeng nggeh pak,maturnuwun..

Disposisi

Senin, 26 Maret 2018 - 08:42 WIB

Admin Gubernuran

Laporan telah diteruskan ke DINAS KEPEMUDAAN, OLAHRAGA DAN PARIWISATA

Verifikasi

Rabu, 19 September 2018 - 07:36 WIB

DINAS KEPEMUDAAN, OLAHRAGA DAN PARIWISATA

Terimakasih atas laporan dan masukannya

Selesai

Selasa, 06 Agustus 2019 - 17:23 WIB

DINAS KEPEMUDAAN, OLAHRAGA DAN PARIWISATA

Terimakasih atas laporannya, akan menjadikan perbaikan bagi pengelolaan daya tarik wisata