Rincian Aduan : LGSM45550448

Selesai Public

KOTA SEMARANG, 15 Mar 2018

Mohon bantuannya Pak Ganjar , air PDAM di meranti timur 3 perumnas banyumanik smg sdh sebulan mengalirnya kecil dan sering tdk mengalir. Klo mengalir jam 21.00 baru mengalir. Sebelumnya bisa mengalir 24 jam n ngalirnya kencang. Tolong bantuannya PDAM KOTA SMG diminta utk mengalirkannya. Matur suwun bantuannya pak.

0 Orang Menandai Aduan Ini